Written By Unknown on Rabu, 03 Agustus 2016 | 02.47



Sepatu sering digunakan untuk jalan santai, bepergian, olahraga, maupun untuk bermain skateboard. nah, pasti banyak diantara kalian yang sudah tahu merk sepatu ternama di indonesia, Ya betul! DC Shoes Indonesia adalah salah satunya, sudah tidak asing lagi di telinga kita. merk sepatu pilihan anak muda jaman sekarang dan sepatu ini juga mempunyai banyak jenis sepatu, tapi sebelum itu kamu perlu tahu sedikit info berikut ini :

DC Shoes ini Didirikan pada tahun 1994, DC berkembang pesat hingga menjadi brand terdepan dalam sepatu skateboarding dan juga terkenal sebagai brandaction sports. Saat ini, DC adalah merk dunia yang telah melakukan ekspansi atas produk-produknya, termasuk untuk pria, wanita dan anak-anak. Produk-produk  DC meliputi sepatu skateboard dan lifestyle untuk pria, wanita dan anak-anak,apparel, papan skateboard, sepatu boot untuk snowboarding, baju dan aksesoris.

Sebagai salah satu strategi pemasarannya yang unggul, DC telah membangun tim skateboard, snowboard dan juga atlet motocross profesional kelas dunia  yang mewakili dan semakin memperkuat brand DC, mengembangkan produk-produk cirikhas DC, dan mendukung kegiatan promosi.


Adapun Jenis-jenis sepatu dari DC Indonesia ini yang mungkin belum kamu ketahui, simak penjelasan berikut :

1. Sneaker
Sneakers, yang lebih lazim disebut sepatu kets dalam Bahasa Indonesia sehari hari memang nyaman digunakan. Multi fungsi dan kebanyakan memang dipakai saat keperluan nyantai, keluar dari pakem keseharian yang cenderung formal. Ibarat jeans, sneakers memang iconic footwear yang sudah menjadi gaya hidup. Tak kenal usia, dan bahkan saat ini, pemakaian sneakers atau sepatu kets untuk kerja pun sudah merambah kemana mana

2. Skateboarding
Sepatu skateboard telah menjadi bagian yang tidak terpisahkan dalam olahraga skateboard. bagi sebagian orang yang tidak mengerti mengenai olahraga skateboard, mungkin memilih untuk memakai skateboard hanya berdasarkan kepentingan gaya semata. bagi para skaters, sepatu skateboard ini mempunyai arti penting yang memang dibutuhkan apabila ingin melakukan olahraga tersebut.

3. Boot
Sepatu boot tidak luput dari pandangan para penggila fashion. kalangan selebritas dan kalangan desainer sepatu dunia mulai melihat boots dari kaca mata fashion dan art. alas kaki yang satu ini bisa menambah kesan tough dan dare to be different bagi para pemakainya.

4. Snowboard Boot
Snowboard Boot andalan DC ini memiliki progresif, kinerja yang berfokus desain asimetris direkayasa untuk memaksimalkan kekuatan lateral dan drive saat menawarkan fleksibel untuk kemampuan memijat kulit kaki. outsole asimetris yang mengurangi kaki dan tumit tarik sementara badai DC Flap eksklusif menghilangkan salju build-up pada punggung kaki. Sebuah Hitam SE Liner dan penyesuaian Mikro-Focus memastikan kenyamanan dan respon tingkat professional.

Demikian ulasan mengenai 4 jenis sepatu dc shoes indonesia, semoga bermanfaat dan menambah wawasan kalian tentang dunia sepatu.

G+

Anda baru saja membaca artikel tentang Ini Dia 4 Jenis Sepatu DC Shoes Indonesia. Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan masukan email anda dibawah ini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel terbaru dari Tips | Ilmu | Artikel
feedburner

0 komentar:

Posting Komentar

Tips | Ilmu | Artikel © 2014. All Rights Reserved.
Template SimpleCips By SEOCIPS.COM , Powered By Blogger